Kamera Perjalanan yang Tepat

Baik Anda backpacking keliling Amerika Selatan atau berlayar di Pasifik, kamera adalah suatu keharusan jika Anda ingin mendokumentasikan dan berbagi pengalaman. Maka kamera seperti apa yang harus Anda bawa dan berapa banyak? Saya akui, terkadang saya terlalu melebih-lebihkan sekaligus meremehkan kebutuhan fotografi dalam banyak perjalanan. Mendaki jalan setapak di gunung dengan lensa lengkap tidaklah menyenangkan! Jadi saya memutuskan untuk menuliskan daftar persyaratan minimum yang harus dimiliki kamera yang akan saya bawa, dengan tujuan untuk menyeimbangkan antara logistik, fungsionalitas, kualitas bidikan, dan (untuk para petualang di luar sana) daya tahannya.

Tinggalkan komentar

Rancang situs seperti ini dengan WordPress.com
Ayo mulai